Motto Pecinta Alam

jangan melempar apapun, kecuali pandanganmu
jangan membunuh apapun, selain waktu
jangan mengambil apapun, selain foto
jangan meninggalkan apapun, selain jejak kaki
Dilarang melakukan Vandalisme (mencoret coret, mengotori dll)

Save Our Nature

Don't throw away anything but your looks
Don't Kill anything but time
Don't take anything but pictures
Don't leave anything but footprints

Curug Sikopel pagentan

Bagi Anda pecinta wisata air, belumlah lengkap jika belum berkunjung ke obyek wisata air terjun Sikopel atau lebih dikenal dengan Curug Sikopel di Desa Babadan, Kecamatan Pagentan. Obyek wisata air terjun ini menawarkan panorama alam yang sejuk dan indah. Tentu sangat cocok bila menikmatinya bersama keluarga, teman atau kerabat untuk menghabiskan libur akhir pekan, sembari sesekali mencoba kesegaran air yang berhulu di Kawah Sileri ini.

Air Terjun Jurug Pitu Banjarnegara

    Curug Pitu merupakan air terjun yang ada di dekat sentra Salak Pondoh .Untuk melihat keselurahan rangkaian tingkatan curug ini harus berjalan kaki naik ke atas/ke arah hulu, dimana jalan yang harus dilalui berupa jalan setapak yang sempit dan cukup licin. Diantara rangkaian tingkatan ini curug yang ke tujuh, yang terletak paling bawah, merupakan curug yang paling besar dan tinggi.Ketinggian curug ke tujuh ini sekitar 30 m dengan kolam dibawahnya yang dapat digunakan untuk mandi atau berenang.
    Curug pitu merupakan obyek wisata alam dengan daya tarik utama berupa Air terjun yang berjumlah tujuh buah curug secara bertingkat dari atas kebawah, maka diberi nama Curug Pitu.
Antara Curug Pertama yang berada di paling atas hingga Curug Ketujuh yang berada di paling bawah mempunyai ketinggian yang berbeda-beda dan masing-masing memiliki keindahan sendiri-sendiri. 

Rafting Sungai Serayu Banjarnegara

Arung Jeram

    Tlatah Kabupaten Banjarnegara kegolong pegunungan. Panggonane nang jalur pegunungan bagian tengah Jawa Tengah sisih kulon sing membujur sekang kulon maring ngetan. Jebule kabupaten sing nduweni semboyan utawa sesanti “gilar-gilar” kuwe nduweni sumber daya alam sing melimpah. Salah sijine yakuwe Kali Serayu.

Kelompok candi Dieng

Candi Gatotkaca merupakan salah satu candi yang menghuni Dataran Tinggi Dieng. Lokasi candi ini berada tidak jauh dari Museum (Purbakala) Dieng Kailasa. Aku tidak begitu ingat jalan menuju candi ini, akan tetapi setelah memasuki pintu gerbang Dataran Tinggi Dieng dari arah Wonosobo, di pertigaan pertama berbelok
ke arah kanan. Kemudian ikuti saja papan petunjuk jalan yang ada hingga sampai di Candi Gatotkaca.
Pages 8« 345678 »